Senin, 06 Mei 2013

FC BARCELONA


FC BARCELONA
Pada tanggal 29 November 1899, Joan Gamper mendirikan Football Club Barcelona (Barca). Gamper memilih biru yang terkenal dan darah sebagai warna tim karena mereka adalah warna kanton Swiss asalnya . Selama abad ke-20, "Barca" telah menjadi simbol Barcelona, simbol yang mewakili identitas Catalan sebagai bangsa. Itulah mengapa dikatakan bahwa "Barca" lebih dari sebuah Club . Johan Cruyff (1973-1978) , Diego Maradona (1982-1984) , Ronaldinho ( 2003 – 2008) adalah berikut daftar nama pemain yang menjadi legenda barca dan sekarang kita ketahui adalah Lionel Messi yang akan mejandi daftar berikutnya . pada tahun 2004 hingga sekarang Lionel Messi selalu menciptakan rekor-rekor baru dalam sepak bola Dunia bersama club Barcelona . pemain ini di prediksikan akan memperkuat team barca sepajang kariernya dalam dunia sepak bola , karna dia sangat berterimakasih kepada barca yang telah membesarkan namanya . La Massia adalah pendidikan sepak bola FC Barcelona usia dini yang mampu menciptakan pemain-pemain profesional dunia seperti Lionel Messi , Andreas Iniesta dan Xavi Alonso itu adalah salah satu Kelebihan barca dengan Club-club besar sepak bola besar dunia yang biasanya membeli pemain Profesional tanpa harus mendidiknya terlebih dahulu . 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar